UNTUK pertama kali, World Cleanup Day di Indonesia menggunakan platform aplikasi Qlue.
Aplikasi ini digunakan untuk memetakan titik-titik sampah dan lokasi kegiatan bersih-bersih tahun ini.
Aplikasi Qlue dapat dilihat melalui https://petakansampahmu.qlue.id/.
CEO Qlue, Raditya Maulana Rusdi mengatakan, World Cleanup Day Indonesia memiliki visi yang sama dengan Qlue, yaitu menginspirasi perubahan positif di masyarakat.
Sejak diluncurkan di bulan Mei, platform telah menerima lebih dari 12 ribu titik sampah.*
Komentar tentang post