redaksi@darilaut.id
Rabu, 22 Maret 2023
26 °c
Jakarta
28 ° Sab
27 ° Ming
28 ° Sen
27 ° Sel
Dari Laut Indonesia
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Masuk
  • Daftar
  • Home
  • Berita
    • Laporan Khusus
    • Pemilu dan Pemilihan
  • Eksplorasi
  • Sampah & Polusi
  • Tips & Trip
    • Biota Eksotis
    • Ide & Inovasi
    • Travel
  • Konservasi
  • Kajian
  • Kesehatan
  • Orca
    • Hiu Paus
  • Bisnis dan Investasi
  • Home
  • Berita
    • Laporan Khusus
    • Pemilu dan Pemilihan
  • Eksplorasi
  • Sampah & Polusi
  • Tips & Trip
    • Biota Eksotis
    • Ide & Inovasi
    • Travel
  • Konservasi
  • Kajian
  • Kesehatan
  • Orca
    • Hiu Paus
  • Bisnis dan Investasi
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
Dari Laut
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil

Home » Tips & Trip » Biota Eksotis » Proses Pemijahan Ikan Napoleon

Proses Pemijahan Ikan Napoleon

redaksi redaksi
4 Maret 2019
Kategori : Biota Eksotis
Ikan napoleon

Juvenil ikan napoleon. FOTO: KKP

BAGAIMANA proses perubahan kelamin ikan napoleon (Cheilinus undulatus)dari betina menjadi jantan masih belum dapat dijawab oleh ilmu pengetahuan.

Namun, proses pemijahan ikan napoleon sangat dipengaruhi, antara lain, musim, bulan terang atau gelap, suhu air, pola arus, geomorfologi dan topografi perairan.

Pemijahan ikan napoleon bisa berbeda di tiap perairan. Ada yang memijah di tanjung yang memiliki arus kuat. Napoleon betina akan berkumpul dari berbagai tempat di lokasi yang memiliki arus kuat, pada bulan purnama.

Dengan arus yang kuat, telur yang dilepaskan napoleon betina ini akan terbawa arus. Cara ini dilakukan agar terhindari dari predator.

Selama tiga sampai empat hari telur ini terombang-ambing sampai menjadi juvenil (anakan). Juvenil ini akan terbawa arus ke dekat terumbu karang. Anakan napoleon, ada yang menempel pada terumbu karang, ada juga di dalam laguna (kolam).

Menurut Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP, 2013), terdapat beberapa fase perkembangan ikan napoleon.

Fase 1. Fase Larva

Jenis Ikan Napoleon pada fase larva banyak dijumpai di daerah padang lamun (seagrass) dari jenis Enhalus acoroides, di karang keras dari genus Acropora dan Porites, di soft coral dari jenis Sarcophyton sp.

Fase 2. Juvenil

Juvenil napoleon berwarna hijau pucat dengan garis-garis berwarna gelap pada sisiknya. Juvenil yang berukuran 3 (tiga) sampai dengan 20 (dua puluh) sentimeter TL (Total Length) atau lebih dijumpai di daerah terumbu di dalam laguna –dengan karang yang subur (inner reef).

Terutama dari karang bertanduk dan Acropora spp, daerah padang lamun (seagrass), perairan yang keruh di terumbu karang, perairan dangkal berpasir dekat laguna dan daerah mangrove yang berdekatan dengan terumbu karang.

Fase 3. Dewasa

Ikan dewasa memiliki tonjolan dibagian dahinya dan memiliki bibir yang padat dengan sepasang gigi yang keras. Begitu dewasa, warna tubuhnya menjadi hijau kebiru-biruan dengan garis-garis lebih jelas.

Ikan dewasa lebih umum dijumpai di daerah yang lebih dalam, menyukai daerah lereng terumbu, daerah terumbu yang curam, rataan terumbu, daerah kanal yang curam di dalam terumbu, daerah laguna sampai kedalaman 100 (seratus) meter.

Ikan napoleon lebih menyukai hidup di daerah terumbu karang yang banyak terdapat makanan kesukaannya yaitu beberapa jenis sea urchin, molusca, dan crustacean.*

Tags: Cheilinus undulatusIkan NapoleonNapoleon Wrasse
Bagikan23Tweet14KirimKirim

Berlangganan untuk menerima notifikasi berita terbaru Dari Laut Indonesia

Berhenti Berlangganan

Related Posts

Fosil kerang ditemukan hidup di California Selatan. GAMBAR: JURNAL ZOOKEYS
Berita

Fosil Kerang Langka Ditemukan dalam Keadaan Hidup

20 Januari 2023
Bayi kepiting merah menutupi jalan dan jalur di Pulau Christmas saat menuju ke pedalaman hutan hujan tropis. FOTO: ASMI YON/ABC.NET.AU
Berita

Triliunan Bayi Kepiting Merah Migrasi Tahunan di Pulau Christmas

26 Desember 2022
Ikan capungan Banggai jantan sedang mengerami telur dalam mulut. FOTO: CARINBONDAR/JURNAL OSEANA
Biota Eksotis

Ini Keunikan Ikan Capungan Banggai, Jantan Mengerami Telur di Rongga Mulut

20 Juli 2022
Next Post
Terumbu karang

Penyelundupan Terumbu Karang Bermodus Obat-obatan

Kapal ikan Vietnam

TNI Angkatan Laut Musnahkan Tiga Kapal Ikan Vietnam

Komentar tentang post

REKOMENDASI

Pengungsi Gunung Semeru Tersebar di 21 Titik

BPPT Perkuat Teknologi Sistem Peringatan Dini Tsunami

Kapal Riset Geomarin III Teliti Gas Biogenik di Cekungan Nias

KPK: di Laut Banyak Kepentingan, Tak Diatur akan Berpotensi Korupsi

2 Jurnal di KKP Terindeks Scopus

Burung Endemik Maluku Diterbangkan Dari Pekanbaru

TERBARU

Hari Ini Kemenag Menggelar Sidang Isbat dan Rukyatul Hilal

Pengelolaan Air Solusi Ampuh Beradaptasi dengan Dampak Perubahan Iklim

Mengurangi Emisi, PBB Mengusulkan Pakta Solidaritas Iklim

Laporan Terbaru IPCC, Cuaca Ekstrem Meningkatkan Risiko Bagi Kesehatan Manusia dan Ekosistem

Bahaya Mikroplastik, Menteri KKP Mengajak untuk Menjaga Produk Perikanan Bermutu

IPCC Akan Merilis Laporan Iklim Terbaru

TERPOPULER

  • Pemusnahan 60 kg olahan ikan beserta barang lainnya berupa olahan daging dan bumbu makanan di Ternate, Maluku Utara. FOTO: KKP

    Tidak Memiliki Izin Edar, 60 Kg Ikan Olahan Dimusnahkan di Ternate

    57 bagikan
    Bagikan 23 Tweet 14
  • Pemanasan Laut, Ini Dampak Bagi Ekosistem dan Manusia

    39 bagikan
    Bagikan 16 Tweet 10
  • Pesantren Hubulo Gorontalo Mulai Mengolah Sorghum Menjadi Gula dan Tepung

    5 bagikan
    Bagikan 3 Tweet 1
  • Ini Potensi di 11 Wilayah Pengelolaan Perikanan

    739 bagikan
    Bagikan 305 Tweet 181
  • Mengapa Orca Tidak Memangsa Manusia di Alam Liar?

    50 bagikan
    Bagikan 21 Tweet 12
  • Berhati-hati Menggunakan Media Sosial, Hindari Pasal 27 UU ITE

    2 bagikan
    Bagikan 1 Tweet 1
  • Enam Aplikasi Digital Nelayan Indonesia

    431 bagikan
    Bagikan 180 Tweet 105
  • Tentang
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Terms of Use
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
Email : redaksi@darilaut.id

© 2018 - 2022 PT Dari Laut Indonesia

Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Home
  • Berita
  • Pemilu dan Pemilihan
  • Laporan Khusus
  • Eksplorasi
  • Sampah & Polusi
  • Tips & Trip
  • Biota Eksotis
  • Ide & Inovasi
  • Konservasi
  • Kajian
  • Kesehatan
  • Orca
  • Hiu Paus
  • Bisnis dan Investasi
  • Travel

© 2018 - 2022 PT Dari Laut Indonesia

Selamat Datang Kembali

Masuk dengan Facebook
Masuk dengan Google+
Atau

Masuk Akun

Lupa Password? Mendaftar

Buat Akun Baru

Mendaftar dengan Facebook
Mendaftar dengan Google+
Atau

Isi formulir di bawah ini untuk mendaftar

*Dengan mendaftar di situs kami, anda setuju dengan Syarat & Ketentuan and Kebijakan Privasi.
Isi semua yang diperlukan Masuk

Ambil password

Masukan username atau email untuk mereset password

Masuk